Loading halaman Tutorial Visual Basic, Delphi, PHP - Calon Programer : Ukuran object otomatis mengikuti ukuran form (Maximize/Minimize) ...

Di bawah ini adalah contoh coding-nya, teramat sangat sederhana.

Sebelumnya buka project baru, tambahkan sebuah form dan masukkan ke dalamnya sebuah pictureBox, dan 3 buah Command, kemudian cobalah masukkan coding dibawah ini :
  1. Private Sub Form_Resize()  
  2.     On Error Resume Next  
  3.     'mengubah ukuran object  
  4.     Picture1.Height = Form1.Height - 2500 '+ Picture1.Height  
  5.     Picture1.Width = Form1.Width - 300 '+ Picture1.Height  
  6.     Picture1.Top = 60  
  7.     Picture1.Left = 30  
  8.      
  9.     'menggeser object ke kanan bawah  
  10.     Command1.Top = Form1.Height - Command1.Height - 600  
  11.     Command1.Left = Form1.Width - Command1.Width - 240  
  12.      
  13.     'menggeser object ke kiri bawah  
  14.     Command2.Top = Form1.Height - Command2.Height - 600  
  15.     Command2.Left = 120  
  16.      
  17.     'menggeser object ke tengah bawah  
  18.     Command3.Top = Form1.Height - Command3.Height - 600  
  19.     Command3.Left = (Form1.Width - Command1.Width) / 2  
  20.   
  21. End Sub  

*)
Intinya adalah mengubah nilai/value dari 'Height', 'Widht', 'Left' dan 'Top' pada event Form_Resize, mengikuti perubahan ukuran form-nya, sedangkan angka berwarna merah silakan diubah-ubah sesuai keinginan.

Selamat mencoba, apabila codenya kurang berkelas mohon dimaafkan, prinsip saya yang penting berhasil :D

Klik Like/share jika anda menyukai tulisan Share


Tagg :

2 Reply :

  1. Untuk di VB6 yang bukan pakai coding bisa gan? saya cari2 untuk properti ANCHOR di vb6 tidak ada.

    BalasHapus

Jika ada pertanyaan atau request,Komentar pada tab blogger akan lebih memudahkan saya untuk membalasnya karena lebih mudah melakukan pengecekan komentar.